Ada yang unik dari pribadi para pejalan.Mereka tak menghabiskan hidup dengan terkungkung dalam kubikel kelabu dari hari Senin hingga Sabtu, namun mencari tempat baru untuk disambangi sekaligus memahami hal-hal yang berbeda sama sekali dari apa yang selama ini mereka temui. Bagi mereka, pengingat terbaik untuk tetap rendah hati adalah gunung, guru paling ampuh mesti harus belajar lagi adalah orang-orang.Dan jika kamu memang lahir seba...
Buat yang suka traveling, entah liburan ke pantai ataupun naik gunung, tentu akan mengalami sedikit kesulitan saat beribadah. Entah pas nggak ada air di gunung, atau kesulitan untuk salat ketika sedang perjalanan. Tenang, dalam Islam banyak sekali kemudahan (rukhsah) yang khusus diperuntukkan bagi musafir atau traveler. Mulai dari kemudahan bersuci hingga beribadah. Jadi traveler itu sangat diberi keistimewaan dalam beragama.Apa saja...
Kemajuan teknologi emang nggak bisa dipungkiri. Berbagai elemen kehidupan jadi mudah karenanya. Mulai dari kebutuhan rumah tangga, kecantikan, hubungan, dan pendidikan. Rasa terima kasih emang pantas kita ucapkan buat sang penemu berbagai teknologi ini.Tapi kayak mata uang, teknologi mempunyai dua sisi. Ada positif ada negatif. Hal tersebut terutama berlaku pada internet. Internet yang seakan mampu menggantikan s...